jump to navigation

Top 10 Artikel Terlaris di Blog prasetyo676.com (Edisi 2014) Januari 4, 2015

Posted by prasetyo676 in General.
Tags: , , , , , , , , ,
trackback

Prast 676 – Salam penuh semangat brother dan sister, semoga sehat dan lancar beraktifitas.

image

Masih melanjutkan artikel sebelumnya, tentang review blog prasetyo676.com selama 9 bulan terakhir. Yup, di sini akan dibahas mengenai top 10 artikel paling banyak dibaca di blog sampai dengan tulisan ini dibuat.

Berikut ini daftar top 10 artikel paling laris di blog prasetyo676.com selama tahun 2014 :

1. Data Uji Performa YZF R25 vs New CBR 250R vs Ninja 250RR
Mono vs Ninja 250FI Part 2 – R25 Superior

Artikel tentang data uji performa antara YZF R25 vs New CBR 250R vs Ninja 250RR Mono vs Ninja 250FI Part 2 ini mendapatkan kunjungan sejumlah 38,967 view.
Motor-motor kelas 250 cc masih menjadi idaman para biker di tanah air, terlihat dari banyaknya sobat kita yang berminat mencari informasi mengenai data uji perfomanya.

2. Transformers 4 : Age of Extinction – Gallery Foto Mobil dan Truk
Sebagai Tokoh dalam Film

Pada posisi runner-up ditempati oleh artikel tentang Mobil-mobil yang menjadi tokoh dalam film Transformers 4 Age of Extinction, dengan jumlah kunjungan saat itu 21,171 view.
Yup, ternyata banyak juga ya penggemar film Transformers 4 tersebut.

3. Uji Performa YZF R25 vs New CBR 250R vs Ninja 250RR Mono
Part 1 – Akselerasi Ninja 250RR Mono Tercepat

Podium ke 3 ditempati oleh artikel mengenai Uji performa YZF R25 dibandingkan dengan para rival-rivalnya, dengan perolehan 19,832 view. Artikel ini merupakan pendahuluan dari artikel yang menduduki posisi 1 di atas.

4. Honda CB400 Super Four Sangat Cocok Bila Dipasarkan di
Indonesia

Pada peringkat 4, justru ditempati oleh artikel tentang moge 400 cc dari Honda, yaitu CB400 Super Four, dengan jumlah kunjungan 11,580 view. Moge entry-level dari Honda ini ternyata lumayan banyak peminatnya juga ya. πŸ™‚

5. Modifikasi Kawasaki Ninja 250 RR Mono – Permainan Warna
Sticker

Pada peringkat ke 5, ditempati oleh artikel tentang modifikasi Kawasaki Ninja 250RR Mono yang mengaplikasi ubahan warna menggunakan sticker. Artikel tersebut dikunjungi sebanyak 10,317 view.

6. Komparasi Headlamp Motor Sport Full Fairing Paling Keren

Artikel tentang komparasi headlamp motor sport full fairing tersebut menempati peringkat ke 6, dengan perolehan saat itu 9,021 view.

7. Honda All New CBR 150R vs Yamaha YZF R15 – Adu Akselerasi,
Top Speed, Konsumsi BBM dan Handling

Peringkat ke 7 diisi oleh artikel tentang komparasi Honda All New CBR 150R vs Yamaha YZF R15 dengan jumlah 8,617 view.

8. Kawasaki Z250SL Gallery Foto, Spesifikasi, Fitur dan Harga

Artikel yang publish saat euforia kemunculan Kawasaki Z250SL ini menempati posisi ke 8 dengan jumlah kunjungan 8,021 view.

9. Honda New CBR 150R – Performa, Teknologi, Konsumsi BBM,
Handling, Ergonomi

Pada peringkat ke 9, terdapat artikel tentang Honda All New CBR 150R, tentang performa, teknologi, konsumsi BBM, handling, dan ergonomi-nya. Artikel tersebut saat itu dikunjungi sebanyak 7,762 view.

10. Yamaha R Series (YZF R1, R6, R15) Terjual 124 Unit di Event
Otobursa 2014 – Indikasi Positif untuk YZF R25

Melengkapi Top 10 artikel terlaris selama beberapa bulan terakhir ini, ditempati oleh bahasan tentang penjualan Yamaha R Series pada event Otobursa 2014. Artikel tersebut sudah mendapat kunjungan sebanyak 5,864 view.

Buat me-review isi tiap artikel, jangan lupa klik judul tiap artikel tersebut di atas ya mas bro, mbak sist. πŸ™‚
Jumlah view pada tiap artikel di atas, tidak perlu dibandingkan dengan para blogger senior yang saat ini tentunya berkali lipatnya, seperti Pak Ketua D’Gujubar bang Kobayogas, dll. πŸ™‚

Terima kasih atas kunjungan sobat ke blog prasetyo676.com, serta tidak lupa, ucapan terima kasih kepada para rekan-rekan blogger yang selama ini menjadi inspirator dalam menulis.
Semoga kedepannya prasetyo676.com dapat menghadirkan artikel-artikel yang lebih bermanfaat lagi bagi para pembaca. Aamiin.
(Prast)

E-mail : prasetyo676@gmail.com

Komentar»

1. Datuk Toman - Januari 4, 2015

Waww… Juozzz om…

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih mas bro.. πŸ™‚

Suka

2. potretbikers - Januari 4, 2015
3. Ferboes - Januari 4, 2015

Selamat ya maasss
Nitip ripiu henpon gan πŸ˜€
Review Handphone Xiaomi Redmi 1s Vs Samsung Galaxy Ace – http://wp.me/p3RQvE-3lb

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih kang Ferboes.
Silahkan, monggo kang.. πŸ™‚

Suka

4. yusufblog23 - Januari 4, 2015
prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih kang. kang Yusuf mah dah moncer gitu kok.. juozzz…

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Moncer piye lek.. tesih angin-anginan.. hehehe

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Dhisik tak delok sedino iso 4 artikel kok, yo moncer to..
Aku wae baru iso 1 atau 2 artikel sedino kang.. πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Hehehehe..pas kui angine jik buanter. Dadi iso 6 sak dino..saiki slow sek aahh…hehehehe

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Wis, ndang ngombe jamu t*l*k angin ben wusss… wusss… meneh. πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Wakakakakakakaka… rodo anti obat2an lek.. hehe

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Yo wis, dikeroki wae. Hehehe… x)

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Wakakaka…ketok “eri” mengko kang..

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Xixixixi…. yo wis, enake kepiye wae. πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Pijet nyang mbok enom.. wakakakaka πŸ™‚

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Nah, kui lagi enak… πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

Tapi dereng enten kang.. 😦

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Yo golek kenalan akeh to.. πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

emoh kang, wes ene sing nunggu.. hehehe

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Nah ngaku kan.. xixixi.. πŸ™‚

Suka

yusufblog23 - Januari 4, 2015

hehehehe, ora ngaku mbok ilang lek.. hehehe πŸ™‚

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Walah.. hehehe.. πŸ™‚

Suka

wtf170 - Januari 4, 2015

yen angin2an minum obat

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Obat T*l*k angin… ya kang. πŸ™‚

Suka

wtf170 - Januari 4, 2015

Nah

Suka

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Betul kan.. hehehe… πŸ™‚

Suka

5. mas huda - Januari 4, 2015

Laris ya blognya

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Masih newbie mas, alhamdulillah kalau para sobat berkenan mampir untuk membaca artikel.

Suka

mas huda - Januari 4, 2015

Hadeh tidak perlu merendah

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Siiip… mas. Suwun. πŸ™‚

Suka

6. Rideralam - Januari 4, 2015

josss… 9 bulan sudah segitu. 9 bulan blog ku mbiyen mak sak uprit hhehehe…. langkahmu sudah benar masberooh

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih mas Karis. Alhamdulillah sobat mau pada mampir baca artikel di blog yg masih newbie ini.
Semoga saya lebih bisa konsisten nulis artikel, kedepannya. Aamiin..

Suka

Rideralam - Januari 4, 2015

Caiyooo

Disukai oleh 1 orang

7. beatfi - Januari 4, 2015

selamat om, tapi emang paling demen baca review…

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih mas..
Maksih juga dah berkenan mampir. Semoga menu di sini layak dinikmati. πŸ™‚

Suka

8. aripitstop - Januari 4, 2015

Selamat

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih kang Ari…

Suka

9. Kobayogas - Januari 4, 2015

akhirnya bisa mampir juga hadeuh… sip pras, pertahankan yak

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Makasih bang Kobay. Siap pak Ketua…

Suka

10. adityaprad - Januari 4, 2015

Lumayan banyak ya dibandiing punyaku πŸ˜€

Laporan Tahunan Blog Newbie adityaprad.wordpress.com di Tahun 2014

Disukai oleh 1 orang

prasetyo676 - Januari 4, 2015

Buat saya dah lumayan mas, alhamdulillah pada menyempatkan untuk berkunjung. Saya juga sama2 newbie. πŸ™‚

Suka


Tinggalkan komentar