jump to navigation

Penampakan Mesin V-20 Cylinders Desember 23, 2014

Posted by prasetyo676 in Car, General.
Tags: , , ,
trackback

Prast 676 – Salam penuh semangat brother dan sister, semoga dalam keadaan sehat dan lancar beraktifitas.

image

Sekedar intermezzo, selama ini kita sudah familiar dengan mesin V-2 atau V-4 pada sepeda motor dan V-6, V-8, V-10, serta V-12 pada mesin mobil. Nah ternyata itu belum seberapa apabila dibandingkan dengan mesin V-20 cylinders yang sering diaplikasi pada Dump Truck berukuran raksasa. Berikut ini penampakannya. Silahkan sobat bandingkan dimensinya dengan orang yang berdiri di sampingnya.

image

Benar-benar raksasa dimensinya. 🙂
(Prast)

E-mail : prasetyo676@gmail.com

Komentar»

1. orong-orong - Desember 23, 2014

oh truck to, kirain sepeda
ijin share gan
http://orongorong.com/2014/12/23/produk-yamaha-singapura/

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Hehehe… truck kang.. klo sepeda, seberapa gedenya. Hehehe… 🙂
Monggo kang..

Suka

2. Kluban.net - Desember 23, 2014

ngeriiiiiiiiii lah
————————————
Launching Mio 125 Apa Ya? http://t.co/8kaiE7O4gH

Suka

3. samzurry - Desember 23, 2014

Aje gile
Pernah pkl di bengkel khusus trailer, sehernya gede bingit
Apalagi yg ini yak

http://redcs1.com/2014/12/23/wacana-penerapan-sim-khusus-moge/

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Mau pesen kang? Pistonnya 20 buah, segede ember. Hehehe…

Suka

samzurry - Desember 23, 2014

Gedean yg dipilm titanic kang :-p
Itu tuh yg adegan kejar2an diruang mesin 😀

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Wah klo mesin kapal bisa segede rumah tuh. Pistonnya bisa segede drum ya..

Suka

samzurry - Desember 23, 2014

Lha stang sehernya aja segede gitu
Jadi mikir kalo turun mesin gimana ya 😀

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Iya betul kang. Mungkin klo turun mesin pakai crane raksasa. Atau malah ditangani di dalam kapal aja,. 🙂

Suka

4. FЭЯY - Desember 23, 2014
prasetyo676 - Desember 23, 2014

Mumet klo nyervis… hehehe… 20 cylinders.

Suka

5. Rideralam - Desember 23, 2014

wuih….

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Pesen mas Karis..? Hehehe…

Suka

Rideralam - Desember 23, 2014

Siji wae ah…

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Buat dijadiin genset aja ya.. hehehe..

Suka

Rideralam - Desember 23, 2014

Ho oh… mayan gantiin lilin

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Taruh di dapur ya mas. 🙂

Suka

6. Motorcycle Fun Blog - Desember 23, 2014

supeeerr sekali bro….. 😀

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Pesen kang, buat dijadiin genset.. hehehe… 🙂

Suka

Motorcycle Fun Blog - Desember 24, 2014

haha..benr juga..ma genset juga masih gede ini brooo

Suka

prasetyo676 - Desember 24, 2014

Hehehe… 🙂

Suka

7. kampret - Desember 23, 2014

segitu masih kecil gan, yg ini panjangnya 6 meter, power 13000 hp

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Wooow… mantap mas bro. Itu mesin apa ya?

Suka

8. kampret - Desember 23, 2014

ada lagi yg lebih gede gan :O

Suka

kampret - Desember 23, 2014

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Wow, gede amat mas bro.. mesin kapal kah?

Suka

prasetyo676 - Desember 23, 2014

Wowww… mantap mas bro… mesin apaan ya itu?

Suka

9. Honda CBR Parts - Januari 1, 2015

What’s Taking place i am new to this, I stumbled upon this I have found It positively helpful and it
has helped me out loads. I am hoping to contribute & aid other
users like its aided me. Good job.

Suka


Tinggalkan komentar